CONTOH BUKU REFERENSI ON MIPA-PT MATEMATIKA

IMC future
0
CONTOH REFERENSI BUKU ON MIPA-PT BIDANG MATEMATIKA
Hasil gambar untuk on mipa logo
Salah satu olimpiade nasional bagi mahasiswa perguruan tinggi negeri maupun swasta di seluruh penjuru negeri adalah Olimpiade Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Perguruan Tinggi (ON MIPA-PT). Penyelenggaraan ON MIPA-PT biasanya dilaksanakan oleh Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan, Kemristekdikti Setiap tahunnya . ON MIPA-PT tahun ini akan segera dilaksanaan, persiapkan dirimu untuk mengikuti ON MIPA-PT. Belajar dan berlatih soal sebanyak-banyaknya demi menghadapi soal-soal yang akan muncul di ON MIPA-PT nanti.

Berikut ini buku referensi materi ON MIPA PT beserta kumpulan contoh soal on mipa matematika dan pembahasan pdf di dalamnya. Materi ON MIPA matematika antara lain adalah Analisis Real, Analisis Kompleks, Aljabar Linear, Struktur Aljabar, dan Kombinatorik.


Inilah buku referensi dasar on mipa pt matematika yang dapat anda pelajari:


Baca: 
1. Untuk belajar materi Analisis Real silahkan belajar dari buku referensi: Introduction to Real Analysis (R. G. Bartle, et al.)

Saya arahkan anda pada alamat link yang menyediakan file dari buku ini. kamu tinggal menyalin alamat link tersebut, kemudian pastekan pada pencarian google.

Referensi buku onmipa matematika materi: pdf Analisis Real


https://sciencemathematicseducation.files.wordpress.com/2014/01/0471433314realanalysis4.pdf

2. Untuk materi Analisis Kompleks silahkan anda bisa berlatih dan belajar dari buku: Introduction to Complex Analysis (R. P. Agarwal, et al.)


Untuk bisa mendapatkan buku refernesi ini silahkan link berikut. kamu tinggal menyalin alamat link tersebut, kemudian pastekan pada pencarian google.

Referensi buku onmipa matematika materi: pdf Analisis Kompleks


https://nnquan.files.wordpress.com/2013/01/giao-trinh-ham-phuc.pdf

3. Untuk materi Aljabar Linear silahkan anda bisa baca sekaligus berlatih dari buku: Aljabar Linear Elementer (H. Anton, et al.)


Saya arahkan anda pada alamat link yang menyediakan file dokumen dari buku ini.

Untuk bisa mendapatkan buku refernesi ini silahkan anda kunjungi situs penyedia buku ini. kamu tinggal menyalin alamat link tersebut, kemudian pastekan pada pencarian google.

Refernsi buku onmipa matematika materi: pdf Aljabar Linear



https://www.academia.edu/30702667/Aljabar_Linier_Elementer_Anton_and_Rorres_

4. Untuk Struktur Aljabar silahkan anda bisa belajar dari soal-soal buku: Introduction to Abstract Algebra (D. S. Malik,et al.)


Saya arahkan anda pada alamat link yang menyediakan file dari buku ini. Untuk bisa mendapatkan buku refernesi ini silahkan anda kunjungi link berikut. kamu tinggal menyalin alamat link tersebut, kemudian pastekan pada pencarian google.

Referensi buku onmipa matematika materi: doc Struktur Aljabar


https://homepages.warwick.ac.uk/~maseap/teaching/aa/aanotes.pdf

5. Untuk Kombinatorik silahkan anda bisa baca sekaligus belajar dari buku : Combinatorics and Graph Theory (J.M. Harris,et al.), Introductory Combinatorics (Brualdi), Chan Chuan Chong 


Saya arahkan anda pada alamat link yang menyediakan file dari buku ini. 

Untuk bisa mendapatkan buku refernesi ini silahkan anda kunjungi link penyedia buku pdf berikut ini. kamu tinggal menyalin alamat link tersebut, kemudian pastekan pada pencarian google. Referensi buku onmipa matematika materi: 

pdf Kombinatorik1

http://bd.unsl.edu.ar/download.php?id=1265
pdf Kombinatorik2 
https://newsite.kashanu.ac.ir/Files/IntroductoryCombinatorics.pdf
pdf Kombinatorik3 
http://refkol.ro/matek/mathbooks/!Books!/Principles%20and%20Techniques%20in%20Combinatorics%20-%20Chen%20Chuan-Chong,%20Koh%20Khee-Meng%20(WS,%201992).pdf
Demikian alamat-alamat online yang menyediakan Buku ON MIPA Matematika yang didalamnya terdapat contoh soal dan pembahasan ON MIPA Matematika pdf.

Nb: Mohon maaf jika admin tidak bisa langsung mengarahkan pada link-link tersebut dikarenakan untuk menghindari kebijakan dari google ads.
Tags

Post a Comment

0Comments

Post a Comment (0)